Cathédrale Saint-Rombaut de Malines Tanggal 25 februari tepatnya jam 09.00, saatnya menuju Bruxelles yah ibu kotanya si Belgia. Dari Anvers ke Bruxelles hanya 50 menit, tujuan kami kesini yaitu untuk mengunjungi teman sekalian ingin melihat si Manneken-Pis dan mencoba wafel khas Bruxelles. Karena kami pergi dari arah Anvers, jadi kami bisa mampir kesebuah kota untuk sarapan […]
Mari kita melanjutkan perjalanan ke Anvers. Setelah dari Gent, dengan hanya menggunakan GPS di handphone sebagai penunjuk jalan kami pun sampai di Anvers. Hanya memakan waktu 1 jam, ya tetapi mencari alamat Hotel kami yang sedikit susah, karena jalannya satu arah dan juga tidak ada tempat pemberhentian untuk mobil alias tempat parkir untuk menurunkan barang-barang bawaan. […]
Setelah 3 hari di Bruges kami melanjutkan perjalanan ke Anvers, tetapi sebelumnya, dari pagi sampai sore kami memutuskan untuk mengunjungi kota Gent sebelum ke Hotel kami yang ada di Anvers, masih seputaran Belgium juga kok. Gent berjarak 51,2 Km dari Bruges hanya memakan waktu 40 menit via jalan E40. Gent ini masih terdapat banyak bangunan tradisionalnya loh […]